Jadwal Dokter Spesialis Bayi Tabung RS Hermina Bekasi

49 sec read

program bayi tabung di hermina bekasi

Memiliki anak merupakan impian sebuah keluarga, tidak semua pasangan yang telah menikah beruntung dapat langsung memiliki anak.

Biasanya banyak cara yang dilakukan oleh pasangan yang ingin segera memiliki anak, salah satu nya dengan proses bayi tabung.

Jika sobat mazmur.id sedang mencari dokter spesialis bayi tabung, pada kesempatan kali ini tim kami akan memberikan informasinya untuk kalian.

Dokter spesialis bayi tabung rumah sakit hermina bekasi ini, bisa menjadi rekomendasi untuk kalian, yuk simak jadwal lengkapnya.

Dokter Spesialis Bayi Tabung RS Hermina Bekasi

Nama DokterHariJam Praktek
AGUS SUPRIYADI.DR, SPOGSenin
Selasa
Sabtu
16:00 – 20:00
10:00 – 12:00
18:00 – 20:00
AMRIZAL UMRAN DR,SPUSelasa
Rabu
Jumat
Sabtu
18;00 – 20:00
19:00 – 21:00
19:00 – 21:00
10:00 – 12:00
BAGUS TAUFIQUR R DR,SPUSenin
Rabu
16:00 – 19:00
16:00 – 19:00
HERIYANTO KARTONO,DR.SPOGSenin
Selasa
Rabu
Kamis
Sabtu
19:00 – 20:00
19:00 – 20:00
19:00- 20:00
19:00 – 20:00
09:00 – 12:00
MARLY SUSANTI, DR SPOGSenin

Rabu

Sabtu
10:00 – 12:00
16:00 – 19:00
10:00 – 12:00
16:00 – 19:00
09:00 – 12:00
14:00 – 16:00
NI MADE DESY SURATIH DR.SPOGSelasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
18:00 – 20:00
18:00 – 20:00
16;00 – 18:00
18:00 – 20:00
10:00 – 14:00
15:00 – 17:00
RIZKI ISNAENI DR, SPOGSelasa
Kamis
Jumat
Sabtu
13:00 – 15:00
10:00 -12:00
08:00 – 11:00
08:00 – 10:00
SITI TERSIANI KAMIL, DR.SPBUSenin
Selasa
Kamis
Jumat
14:00 – 16:00
16:00 – 19:00
16:00 – 19:00
16:00 – 18:00
TRI BOWO HASMORO, DR.SPANDSabtu12:00 – 13:00
WAISHANTI ARIF, DR.SPANSenin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
11:00 – 13:00
11:00 – 13:00
11:00 – 13:00
11:00 – 13:00
11:00 – 13:00
11:00 – 12:00

Itulah informasi mengenai dokter spesialis program bayi tabung yang bisa kami sampaikan.

Ada baiknya sobat mazmur.id menghubungi nomor telp rumah sakit hermina bekasi untuk membuat jadwal dan konsultasi dengan dokter tersebut.

Jadwal praktek dokter dapat berubah tanpa adanya pemberitahuan lebih lanjut.

Baca Juga : Jadwal Dokter Spesialis Radiologi RS Hermina Palembang

Terima Kasih Sudah Berkunjung, Jangan lupa untuk share artikel kami